Pangdam V/Brawijaya Tinjau Seleksi Diktukpa TNI-AD

    Pangdam V/Brawijaya Tinjau Seleksi Diktukpa TNI-AD

    Malang, – Seleksi Diktukpa TNI-AD yang berlangsung di Rumkit Dr. Soepraoen ditinjau langsung oleh Pangdam V/Brawijaya, Mayjen TNI Rafael Granada Baay.

    Peninjauan itu dilakukan dengan harapan bisa mendapatkan prajurit yang profesional dan sesuai kriteria yang telah ditetapkan oleh TNI-AD.

    "Sehingga nantinya bisa mendukung tugas pokok dibdalam tubuh organisasi TNI-AD, tegas Pangdam. Senin (22/04/2024).

    Selain memiliki nilai-nilai dasar keprajuritan, seleksi tersebut juga harus bisa mendapatkan calon prajurit yang berkarakter, disiplin, hingga memiliki semangat juang yang tinggi.

    “TNI AD membutuhkan prajurit-prajurit yang berkualitas dan berdedikasi tinggi untuk menjaga kedaulatan dan keutuhan bangsa, ” tegas Mayjen TNI Rafael. (*)

    jatim malang kodambrawijaya tni-ad
    Riansyah

    Riansyah

    Artikel Sebelumnya

    Antusias Warga Saat Polres Malang Berangkatkan...

    Artikel Berikutnya

    Polres Malang Berhasil Bongkar Pabrik Narkoba...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Polri Kolaborasi Dengan Royal Thai Police Tangkap Bandar Narkoba DPO Red Notice di Bangkok, Thailand

    Ikuti Kami